Tianshi

Khasiat cabe Jawa




Selain daunnya, akar dan buah tanaman cabe jawa (piper Retrofractum) bisa digunakan untuk obat, bahkan perusahaan jamu hingga kini banyak yang menggunakannya untuk bahan campuran ramuan. Hasilnya beberapa penelitian yang dilakkukan, cabe jawa mengandung sejumlah senyawa seperti zat pedas peperin. Peperine inilah yang antipiretik dan penekanan susunan saraf pusat.

Lalu apa saja khasiat cabe jawa bagi kesehatan ?
ambil 3-4 lembar daun cabe jawa segari cuci terus ditumbuk.
Kemudian seduhlah dengan 1/2 gelas air matang terus disaring ambil airnya
dipakai untuk berkumur-kumur.
sebaiknya ramuan ini digunakan pada saat air masih hangat kuku.Lakukan pengobatan ini beberapa kali hingga sakitnya benar-benar hilang,

Ambil 3-4 lembar daun cabe jawa segari cuci terus ditumbuk. kemudian sedu dengan 1 gelas air matang, lalu diminum kan pada penderita, lakukan beberapa kali hingga penderita sembuh.

3. Untuk mengatasi gangguan pencernaan .
Ambil 3-4 cabe jawa terus ditumbuk sampai halus tambahkan madu murni secukupnya, aduklah sampai rata terus diminumkan pada penderita, khusus ramuan yang ini dapat juga dipakai untuk mengobati penyakit ayan, batuk dan demam sehabis melahirkan.

ambil 3-4 buah cabe jawa, daun poko dan daun kesumba keling
masing-masing 3/4, 3 jari gula aren. Kemudian potong-potong semua
bahan dan direbus dengan air bersih tiga gelas hingga mendidih sampai
air tinggal 2 1/4 gelas, terus disaring air nya diminumkan pada
penderita 3/4 gelas, 3 kali sehari.